Statistik Pelamar PPPK 2024 Non ASN Database BKN Per 21 Januari
Pendaftaran seleksi PPPK Tahap 1 dan 2 telah berakhir. Sejalan dengan fokus Pemerintah untuk menyelesaikan non-ASN database BKN sesuai amanat UU ASN, terhitung dari total 1.789.051 jumlah non-ASN database BKN, 1.608.743 di antaranya telah melamar Seleksi PPPK Tahap 1 dan 2.
#SeleksiPPPK2024