Untuk buat akun
https://daftar-sscasn.bkn.go.id/akun
*Akun*
Perhatikan baik-baik BaPaK ibu guru Surat Edaran ini karena ada 2 tahap pendaftaran, yaitu;
1. Jadwal Seleksi Pengadaan PPPK T.A. 2024 bagi Pelamar Prioritas (Pelamar Prioritas Guru dan D-IV Bidan Pendidik Tahun 2023), Eks Tenaga Honorer Kategori II (eks THK-II) dan Tenaga non ASN yang Terdata dalam Pangkalan Data (Database) BKN, tahap ini di mulai *1 s.d. 20 Oktober 2024*
2. Jadwal Seleksi Pengadaan PPPK T.A. 2024 bagi Pelamar Tenaga non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah (Termasuk Lulusan PPG untuk Formasi Guru di Instansi Daerah), di mulai *1 s.d. 30 November 2024*
3. Jadi tolong perhatikan betul informasi ini
Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2024.
Penyusunan jadwal akan dilakukan tanggal 2-8 Oktober 2024
Cetak kartu ujian dan Pengumuman jadwal, waktu dan tempat ujian SKD CPNS akan diumumkan tanggal 9-15 Oktober 2024, jadwal peserta juga bisa dilihat di website instansi masing2.
Ujian SKD CPNS akan dilakukan pada 16 Oktober - 14 November 2024 (tergantung instansi)