PERENCANAAN KEBUTUHAN & PENGADAAN PEGAWAI KEMENKUMHAM RI TAHUN 2024

Ini usul.

Dan belum tau yang di ACC Artinya kemenkumham belum di berikan izin prinsip nya.😂

PERENCANAAN KEBUTUHAN & PENGADAAN PEGAWAI 

KONDISI PEGAWAI

Kebutuhan sesuai Analisis Beban Kerja         103.885 Peg

Eksisting 65.804 Peg

Kekurangan SDM 38.081 Peg

USULAN KEBUTUHAN

1. Pengadaan CASN 9.873 Peg Melalui surat Menkumham M. HH-KP.01.03 -44 tgl 31 Januari 2024 tentang Usul Kebutuhan Pengadaan CASN 2024 di Lingkungan Kemenkumham

2. Sekolah Kedinasan 400 orang •Melibatkan 11 UKE 1 dan 33 Kanwil 

Pelaksanaan 6 (enam) aspek dalam kelola SDM juga dilaksanakan bersamaan dengan Reformasi Struktural dan Kultural.

Dengan tujuan dalam pencapaian optimalisasi layanan publik di bidang sumber daya manusia yang diharapkan dapat:

1. Merekrut ASN yang profesional dan berintegritas sesuai kompetensinya;

2. Mengembangkan kemampuan dan kompetensi ASN;

3. Memberikan kepastian karier bagi ASN;

4. Mengelola ASN secara efektif dan efisien;

5. Memberikan penghargaan bagi ASN yang adil dan layak sesuai kinerja.