Aspirasi #SobatBKN mengenai seleksi PPPK Teknis 2022 telah sampai dalam pembahasan Panselnas, dalam hal ini BKN bersama
@kempanrb
Ikuti perkembangan selanjutnya hanya di kanal resmi pemerintah ya dan waspada terhadap informasi hoaks.
Banyaknya peserta tidak lulus PG PPPK teknis, BKN dan kemenparb meminta untuk dibikin simulasi dan kajian terkini terkait kelulusan dalam seleksi PPPK.
Passing grade tersebut sebelumnya diusulkan masing-masing instansi pembina.
Pertama, kita sedang simulasi beberapa hal potensi penyesuaian passing grade, untuk potensi ada afirmasi-afirmasi.
Kedua, kita akan kumpulkan para instansi pembina, karena tentu yang mengetahui kebutuhan kompetensi masing-masing jabatan PPPK adalah instansi pembina. p style="text-align: justify;">Kemudian yang juga jadi pembahasan adalah soal-soal dalam seleksi yang dirumuskan instansi pembina masing-masing jabatan bersama pihak akademisi. Sehingga ke depan diharapkan bisa semakin relevan dalam menjawab level kompetensi yang dibutuhkan di masing-masing jabatan
Semoga ada jalan keluar terbaik gaesh
#SeleksiPPPK2022
#SatuDataASN
#ASNNetral